VISI DAN MISI

Merujuk pada Rencana Induk Pengembangan Institut Teknologi Bandung 2020-2025 maka tujuan dari arah pengembangan ITB yang perlu dirujuk semua unit kerja pada tahun 2025 adalah sebagai berikut:

Visi

  • Visi dari Profil Unit Kerja Direktorat Sarana dan Prasarana yang ingin diwujudkan sampai dengan Tahun 2025 adalah mewujudkan unit yang “Double-SP”: Supportive, Prime, Smart, Progressive. Hal-hal ini pulalah yang menjadi nilai inti (core values) dari institusi Direktorat Sarana dan Prasarana.

Misi

  • Mewujudkan ITB sebagai a Globally Respected and Locally Relevant University dengan pemanfaataan dan dampak karya inovasinya yang semakin luas di tingkat internasional.
  • Meningkatkan kemampuan dan menyinergikan pusat-pusat keunggulan ITB dengan dinamika perkembangan di bidang sains, teknologi, seni, sosial dan humaniora, serta bisnis di dunia.
  • Mengembangkan sistem tata kelola pendidikan tinggi PTN-BH yang baik dalam bentuk sistem multikampus yang terintegrasi dan berbasis teknologi mutakhir secara produktif.